Syaikh Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah Saya mendorong kalian wahai saudara-saudaraku untuk memiliki perhatian yang besar terhadap bulan Ramadhan dengan mengerjakan shalat malam –barakallahu fikum– baik secara berjamaah atau tidak berjamaah. Saya wasiatkan kepada kalian untuk fokus kepada al-Qur’an dan membacanya malam dan siang dengan tadabbur. Karena para salaf dahulu jika datang bulan Ramadhan mereka…
Tag: Nasehat
DIANTARA SIFAT PARA DAI YANG BIJAK
Syaikh Muhammad bin Ghalib hafizhahullah الدعاة العقلاء من يعلّمون الناس أمور دينهم، ويسعون في رفع الجهل عنهم، ويقوون علاقة الرعية بحاكمهم، ويرسخون مبدأ السمع والطاعة فيهم، هم مع ولي أمرهم في خندق واحد في العسر واليسر، والمنشط والمكره، يوقرونه، ويحترمونه، ويجمعون القلوب عليه، ويدعون له بالتوفيق والسداد. ويحذرون من أودية الباطل التي تكتنفها جماعات الإرهاب…
SOSOK YANG DIRINDUKAN
✍🏻 Al-Hasan rahimahullah mengatakan, أيها الرجل، إن أشد الناس عليك فقدا لرجل إذا فزعت إليه وجدت عنده رأيا، ووجدت عنده نصحة، بينا انت كذلك إذ فقدته، فالتمست منه خلفا فلم تجده “Wahai laki-laki, sesungguhnya kehilangan sosok seseorang yang paling berat untukmu adalah kehilangan seorang teman yang jika engkau mengadukan kecemasan atau kebimbanganmu kepadanya, engkau memperoleh…
NASEHAT UNTUK AHLUS SUNNAH DALAM MENGHADAPI TAHUN POLITIK DI INDONESIA
Al Ustadz Muhammad bin ‘Umar As Sewed -hafidzahullah ta’ala- : 📊 Masa-masa kampanye sekarang ini, mungkin sampai pemilu nanti, kita melihat situasi politik yang semakin memanas. Besar kemungkinan semua kalangan akan larut dalam situasi ini. Bahkan Ahlus Sunnah yang tidak terlibat pun bisa jadi akan ikut terkait. Maju kena mundur pun kena. 💥 Kami mengkhawatirkan…